Tips Menarik Sygma Daya Insani

Rindu Mekah

Rindu Mekah

Oleh RAFIATUL KHOIRIYAH (SLC) | Rabu, 26 Desember 2018 23:03 WIB | 74926 Views

Saat itu Rasulullah tampak duduk di teras rumah beliau. Mata beliau berkaca kaca. Fatimah putri beliau yang mendekat dengan khawatir. "Ayahku apa yang terjadi?" Kenapa engkau menangis ya Rasulullah? Tanya Fatimah berharap ayahnya memberi penjelasan.

Saat itu Rasulullah tampak duduk di teras rumah beliau. Mata beliau berkaca kaca. Fatimah putri beliau yang mendekat dengan khawatir. "Ayahku apa yang terjadi?" Kenapa engkau menangis ya Rasulullah? Tanya Fatimah berharap ayahnya memberi penjelasan. Ternyata Rasulullah sedang merasakan rindu yang sangat mendalam. Rindu kota Mekah. Kota suci tempat beliau dilahirkan. Di hari lain Rasulullah pernah mengutus salah seorang sahabat untuk pergi ke Mekah mencari tahu kabar kota Mekah saat ini. Sepulangnya sahabat tersebut dari Mekah Rasulullah langsung meminta sahabat tersebut bercerita. Buliran air mata tak tertahankan dari kedua mata Rasulullah beliau segera meminta sahabatnya tadi berhenti bercerita. Kejadian serupa terjadi berulang-ulang. Hingga suatu hari Allah menjawab kerinduan kekasihnya tersebut. Menjawab doa doa dari Rasulullah Muhammad SAW. Buku Muhammad teladanku memang menyajikan kisah yang menyentuh hati. Mampu mengaduk-aduk perasaan pembacanya. Beruntungnya yang sudah memiliki dan menghatamkan buku ini sebelum ke tanah suci. Buku ini betul- betul mampu menggerakkan dan menggetarkan jiwa. Insya Allah menghatamkan muhammad teladanku memberikan bekal ilmu dan kaya warna serta sentuhan ruhiyah bagi pembacanya. Membaca muhammad teladanku bisa menjadi sarana bagi kita ikhtiar untuk menunjukkan komitmen kita bahwa kita mencintai Rasulullah. Yang belum ke tanah suci semoga menjadi sarana untuk mempercepat kita menjadi tamuNya.

Produk Pilihan

Paket 24 Nabi Dan Rasul Teladan Utama.

Detail
Rekomondasi Blog