Blog #pendidikan Sygma Daya Insani

Kebangkitan Islam Bagi Peradaban dan Perdamaian Dunia.
Kebangkitan Islam Bagi Peradaban dan Perdamaian Dunia.
Selasa, 23 April 2019 09:20 WIB

Islam tak pernah jatuh, maka ia tak perlu bangkit. Namun Islam ada risalah yang Allah turunkan kepada umat manusia melalui Rasulullah SAW. Pada awalnya, pemeluk agama Islam sedikit. Namun dengan penyampai risalah yang sempuran sekaliber Rasulullah maka agama Islam mulai menyebar. Dengan sentuhan kasih sayang, kebersahajaan, dan kepemimpinanan Rasulullah Muhammad SAW agama Islam mulai diterima oleh banyak kalangan. Semakin banyak yang memeluk agama Islam. Para sahabat, dengan niat menyebarkan agama, bukan memaksakan, mulai memperluas sentuhan Islam ke tanah-tanah luar Arab. Mulai dari 40 tahun setelah kelahiran Rasulullah SAW sampai sekarang, tak terhitung jumlah penganut agama ini. Termasuk kita.

Selengkapnya
4 tips penting bagi orangtua mendidik anak perempuan menjadi solehah
4 tips penting bagi orangtua mendidik anak perempuan menjadi solehah
Senin, 25 Juni 2018 06:34 WIB

Untuk itu, sejak anak memiliki kesadaran dan ilmu pengetahuan yang cukup orang tua harus mendidik anak-anaknya agar kelak menjadi istri yang shalehah dan memiliki kesadaran untuk membangun keluarga yang baik.

Selengkapnya
Luruskan Niat Saat Berdagang
Luruskan Niat Saat Berdagang
Senin, 11 Juni 2018 23:22 WIB

Niatkan berdagang untuk berdawah dan menjalin tali silaturrahim

Selengkapnya
Mendidik Anak agar Gembira Melakukan Ibadah
Mendidik Anak agar Gembira Melakukan Ibadah
Selasa, 24 April 2018 12:42 WIB

Mengantarkan anak menuju baligh agar gembira melakukan ibadah, merupakan perjuangan dari orang tua. Alangkah bahagianya jika anak memiliki keasadaran dan semangat melakukan kebaikan tanpa harus dipaksa-paksa. Bagaimana caranya?

Selengkapnya
Promo Spesial
Promo Spesial
Jum'at, 20 April 2018 22:38 WIB

Merasa sudah bisa mendidik anak? Merasa sudah punya pengalaman banyak mendidik anak? Merasa pintar? Merasa kalau kita sudah benar mendidik anak? Ayah bunda udah tau cara mendidik ala Rasulullah Shalallahu alaihi wasallam?

Selengkapnya
Masa yang Takan Terulang
Masa yang Takan Terulang
Jum'at, 20 April 2018 22:17 WIB

Anak adalah amanah, maka kita harus menjaganya, memberikan haknya, memberikan pendidikan terbaik untuknya.

Selengkapnya
Buku Pintar Iman dan Islam
Buku Pintar Iman dan Islam
Senin, 12 Maret 2018 01:25 WIB

Rukun Iman dan Rukun islam adalah landasan utama dalam keluarga Islami

Selengkapnya
Jokowi: Penguatan Karakter Dilaksanakan 6 atau 5 Hari Dalam Seminggu
Jokowi: Penguatan Karakter Dilaksanakan 6 atau 5 Hari Dalam Seminggu
Jum'at, 22 September 2017 11:34 WIB

Pendidikan karakter di Indonesia yang kian memprihatinkan, kini mendapat perhatian khusus dari Presiden. Setelah melalui berbagai kajian dan masukan, Presiden Joko Widodo akhirnya resmi menerbitkan Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 87 Tahun 2017 tentang Pendidikan Karakter, yang sebelumnya Permendikbud tentang Hari Sekolah. "Jadi baru saja saya tanda tangani mengenai Perpres Penguatan Pendidikan Karakter, didampingi oleh para kiai dan pimpinan ormas," ucap Presiden Jokowi dalam jumpa pers di Istana Merdekea, Jakarta, Rabu (6/9).

Selengkapnya
Idola Anak Menentukan Kepribadian Anak, Peran Ayah Bunda Sangat Dibutuhkan Agar Tidak Menyesal Kemudian
Idola Anak Menentukan Kepribadian Anak, Peran Ayah Bunda Sangat Dibutuhkan Agar Tidak Menyesal Kemudian
Senin, 07 Agustus 2017 09:57 WIB

Ayah Bunda kita tidak bisa memaksa anak untuk mengindolakan seseorang, tapi kita bisa mengarahkan anak agar mengindolakan yang kita mau. Selain bisa memberi dorongan positif, tokoh idola juga bisa memberi dorongan negatf. Oleh karena itu Ayah Bunda perlu memberi arahan yang benar terhadap pengidolaan si kecil.

Selengkapnya
Di Balik 2 Mei, Hari Pendidikan Nasional
Di Balik 2 Mei, Hari Pendidikan Nasional
Selasa, 02 Mei 2017 10:08 WIB

Siapa yang tak kenal dengan Ki Hajar Dewantara? Beliau adalah bapak pendidikan Nasional di Indonesia. Setiap tanggal 2 Mei pun, Bangsa Indonesia memperingati Hari Pendidikan Nasional. Kenapa harus tanggal 2 Mei? Ternyata, tanggal 2 Mei merupakan hari lahir Ki Hajar Dewantara.

Selengkapnya
Produk Pilihan

Multi Set (24NR-RATU).

Detail
Rekomondasi Blog